Jumat, 23 Oktober 2015

Sosialisasi Dan Simulasi Pencegahan Bahaya Kebakaran Kota Bekasi


Pada Kesempatan ini kebetulan saya kami didatangi Dinas pemadam kebakaran,  untuk mengikuti sosialisasi dan simulasi pencegahan penanggulangan bahaya kebakaran kebetulan diadakan di kampus  BSI Bekasi Jalan Cut Mutia no 88

luar biasa acara ini, sangat bermanfaat sekali, terutama pada saaat kondisi yang tidak memungkinkan yaitu kondisi kebakaran, kita di beri tahu banyak tentang cara pencegahanya dan penanggulanganya dengan detai, Kebetulan Pembicaranya adalah Bpk Nasrudin S.AP instruktur Pemadam kebakaran Kota bekasi

Pada sosialisasi ini di bagi 2 sesi, sesi pertama yaitu pemaparan mengenai teori tentang asal dan penyebab kebakaran, dan yang kedua praktek memadamkan api.


berikut ini sedikit saya kutip,beberapa cara perpindahan api menurut instruktur pemadam kebakaran Kota bekasi Nasrudin S.Ap
4 Cara Perpindahan Api
1. Radiasi : Perpindahan Panas Dengan Cara Memancar melalui udara ke seluruh arah
2. Konduksi : perpindahan panas dengan cara menjalar melalui benda Logam kesegala arah
3. Konveksi : perpindahan dengan cara mengalirkan benda cair/ padat udara.
4. Direct Burning : perpindahan panas secara lansung kerena idah api atau lompatan api atau bara



pada sesi ini banyak sekali pertanyaan yang di lontarkan oleh peserta mengenai kebakaran dan bagai mana cara pengangananya. Bukan hanya secara teori saja yang di bahas, namun prkteknya juga di ajarkan lansung oleh dinas pemadam kebakaran kota bekasi


sebelum nya para peserta yang terdiri dari mahasiswa keluar ruangan untuk menuju tempat prakte yang sudah di sediakan.

sebelum di mulai poraktek diadakan brifing dulu agar tidak terjadi hal hal yang membahayakan, karena praktek kali ini adalah mengunakan api suatu zat panas yang jika berlebihan akan menimbulkan petaka.

Pada praktek kali ini di ajarkan bagai mana memadamkan api menggunakan 3 alat dan cara penggunaanya:

1. Secara tradisional
menggunakan alat tradisional dengan mengunakan karung goni yang sudah di basahkan, mulai dari cara memegang hingga cara mengunakanya dan hingga meletakan pada posisi yang benar.

2. Menggunakan gas yamato
mengunakan tabung yamato mulai dari cara megang hingga cara penggunaanya.

3. Menggunakan Mobil Pemadam



namapak pada gambar rosdiana sedang memadamkan api buatan yang di nyalakan oleh instruktur untuk sarana praktek, dengan mengunakan tabung pemadam




Terimakasih kepada Dinas pemadam kebakaran kota bekasi yang telah menyelenggarakan acara ini secara gratis dan sangat bermanfaat untu kita semua terutama cara penanggulangan bahaya kebakaran.